Jumat, 10 Februari 2012

Solusi Shoutmix Dengan Fibox yang Keren

Sudah lama nih saya tidak ngeblog mungkin banyak urusan yang harus saya kerjakan,,
baiklah saya sedikit berbagi ilmu untuk teman-teman jendela-langit.blogspot.com yang sudah pasang shoutmix eh malah shoutmix telah berakhir massa gratisnya ini ada sedikit solusinya,,
program ini bernama Fibox, Fibox ini merupakan progam buku tamu sama seperti shoutmix yang baru-baru ini berbayar,, Fibox menawarkan shoutbox yang tidak kalah kerennya dengan shoutmix (walaupun Fibox baru tapi ini solusi yang paling pas kali buat teman-teman blogger yang ingin menambah kenalnya lewat buku tamu). ^_^

fibox kini dalam tampilanya banyak penambahan gambar keren yang akan dilakukan pihak terkait, lihat saja tampilanya penggunaannya yang mudah, dan registrasinya tidak menunggu lama dan langsung bisa dipasang di blog anda

sambil mendaftar, saya akan menjelaskan tutorial untuk mendaftar di Fibox ini

1.Buka www.fibox.ws, kemudian klik Sign Up

2. Masukkan alamat imail dan password. Tick pada term of service kemudian klik continue 





3. Notification mengatakan activation email dikirim pada imail yang anda daftar

4. Buka email dan klik pada link yang diberi.

5. Pengesahan bahwa akaun anda telah diaktifkan. 

6. Login akaun anda, dan untuk pertama kalinya anda login anda akan diminta untuk create nama untuk shoutbox anda.

7. Dari dashboard, anda dapat menyetting apa yang anda kehendaki

8. Copy code HTML yang diberi dan paste ke dalam ruangan HTML/javascript blog anda.

9. Save dan lihat hasilnya.:)

Infomasi Tambahan:
ketika sudah pendaftaran, anda juga dapat login menggunakan akaun facebook anda.

DAN SELAMAT MENCOBANYA TERIMA KASIH ^_^